3 Tempat Unik Ini Benar-Benar Nyata Untuk Bisa Anda Kunjungi – Bumi tentu begitu luas, sehingga nyata rasanya jika ada banyak lokasi menakjubkan di dunia yang tak akan habis untuk dinikmati bagi para pecinta alam.
Bahkan, sejumlah tempat sangat menakjubkan itu dapat membuat anda berdecak kagum serta membuat seseorang bergumang sendiri akan keindahannya, ‘Benarkah tempat nyata ini ada?’
Keindahan beberapa lokasi itu pun juga terkadang membuat sepasang mata sulit memercayai apa yang dilihatnya. Sehingga, susah rasanya menentukan apakah pemandangan tersebut nyata atau khayal semata.
Dari sejumlah contoh, berikut 3 tempat di belahan Bumi yang tampak imajniasi namun nyata adanya. Seperti yang GrupQQ.com rangkum dari Wonders List, Senin (18/12/2017).
1. Gunung Roraima,
VenezuelaSekilas nampak terlihat seperti lukisan seorang ahli visual film sains fiksi, tapi Gunung Roraima merupakan keajaiban alam yang memang benar-benar nyata dan sangat menakjubkan.
Gunung itu berstatus sebagai yang tertinggi dari barisan gunung tinggi yang ada di Pakaraima di Amerika Selatan dan mencakup tiga titik kawasan di perbatasan wilayah Venezuela, Brazil, dan Guyana. Roraima yang masuk dalam kategori gunung kursi itu juga dianggap sebagai formasi geologi tertua di Muka Bumi.
2. Salar de Uyuni, Bolivia
Salar de Uyuni merupakan salah satu pemandangan yang paling menakjubkan yang ada di dunia. Lokasi itu merupakan Area dataran garam terluas di dunia dengan luas mencapai sekitar 10.587 km persegi.
Dataran garam itu terletak di Kawasan Potosí dan Oruro di Bolivia barat daya, dekat puncak Andeas dan berada pada ketinggian 3.658 meter di atas permukaan laut.
Salar dibentuk sebagai hasil transformasi antara beberapa danau yang bersejarah. Seiring waktu, wilayah itu kemudian ditutupi oleh beberapa meter sisa garam yang uniknya sangat rata. sisa berfungsi sebagai sumber garam dan menutupi genangan air asin di sekitar, yang sangat kaya akan litheum.
3. The Stone Forest, China
The Stone Forest atau dalam bahasa daerah disebut Shilin adalah klaster formasi batu kapur yang terletak di Kabupaten Otonami Shilin Yi, Provinsi Yunnan, China. Shilin berjarak sekitar 125 km dari ibu kota Provinsi Kunming.
Di lokasi itu banyak di jumpai bebatuan tinggi yang memuncul dari atas tanah atau biasa disebut sebagai formasi batuan stalegmit.
Beberapa pohon yang tegak berdiri melengkapi seru pemandangan sehingga menciptakan ilusi hutan yang seluruhnya tersusun dari jajaran batu.
AGEN DOMINO | AGEN QQ | BANDAR DOMINO | QIUQIU | DOMINO99
The post 3 Tempat Unik Ini Benar-Benar Nyata Untuk Bisa Anda Kunjungi appeared first on AGENQQ | AGEN POKER | BANDARQ ONLINE | DOMINOQQ.